KELURAHAN RAMPAL CELAKET KECAMATAN KLOJEN KOTA MALANG

RTH Kelurahan Rampal Celaket

Jika halaman kosong RTH kelurahan Rampal Celaket tanpa fasilitas bermain, bagaimana anak2 ini bisa menikmati masa liburan… demikian salah satu pertanyaan di FB Budi Fathony. ohhh ohhh ohhh…

 

11193421_10204657191174981_7900268426315386704_n

 

 

 

 

 

 

 

Bali Budi Kesolidan pengurus..serta peran n perilaku warga yg begitu peduli dg kampungnya..begitukah pak doktor.. Dimas Indra Laksmana
kira kira begitu percakapan selanjutnya…
Rampal Celaket adalah salah satu Kelurahan di Kota Malang Klojen… terdiri dari 6 RW dan 35 RT berpenduduk kurang dari 7000 orang dan KK kurang dari 1200.. disalah satu RW tepatnya RW 05 terdapat sebuah RTH (Ruang Terbuka Hijau) satu satunya di kelurahan ini.
RTH ini sering digunakan untuk kegiatan warga terutama anak anak bermain bola berlatih seni baik di kala senggang terutama selagi libur sekolah maupun dikala sedang bersekolah… juga tempat bermain bagi anak anak SD Rampal Celaket 1 dan PAUD yang ada di RW 05 dan 06.
oleh warga dibangun sebuah sanggar yaitu sanggar sasana krida budaya ditempat inilah generasi muda Rampal Celaket berlatih seni tradisional kini dikenal dengan AREMAKER…
dikala Kota Malang lagi getol getolnya membangun RTH yang indah dengan memakai dana CSR Perusahaan, tetapi RTH Rampal Celaket belum mendapat giliran untuk membangunnya…
Warga senantiasa berharap mudah mudahan ke depan ada yang berkenan baik Pemerintah maupun Dunia Usaha untuk membangunnya… semoga suatu saat nanti demikian…

 

 

Exit mobile version